Alumni dan Dosen MIE Galang Perbaikan Lantai Musholla FEB

Penerimaan mahasiswa baru semester ganjil Tahun akademik 2015/2016 Magister Ilmu Ekonomi FEB Unlam

Sabtu, 22 Juli 2017

SELAMAT DATANG TIM ASESOR AKREDITASI S2 ILMU EKONOMI FEB ULM

Pada tanggal 23 s.d. 25 Juli program Studi S2 Magister Ilmu Ekonomi FEB ULM akan dikunjungi tim asesor akreditasi dari BAN PT Dikti. Tim Asesor tersebut adalah: 1. Prof DR Munawar, SE, DEA (Universitas Brawijaya) 2. DR. Toto Gunarto (Universitas Lampung) Kita tentu...

Minggu, 14 Agustus 2016

Alumni dan Dosen MIE Galang Dana Untuk Perbaikan Lantai Musholla Kampus FEB

Keterikatan antara alumni dan kampus memang tak akan bisa dipisahkan walaupun telah lulus. Ini dibuktikan dengan adanya kegiatan penggalangan dana dengan Dosen MIE untuk perbaikan lantai Musholla kampus FEB. Musholla merupakan salah satu sarana penunjang penting di kampus MIE. Disana tak hanya khusus untuk peribadatan, tetapi juga sebagai tempat...

Magister Ilmu Ekonomi Lepas 12 Wisudawan Pada Wisuda ke 83

Banjarmasin, (10/08/2016) ULM melaksanakan Rapat Terbuka Senat Universitas dengan acara Wisuda yang ke 83. Wisuda kali ini diikuti oleh 1.133 wisudawan yang terdiri atas 48 orang lulusan S0, 967 orang lulusan S1, dan 118 lulusan S2, dengan rincian lulusan, S1 FKIP 520, S1 Fakultas Hukum 67, S1 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 6, S1 FISIP 66, S1 Fakultas...

Sabtu, 13 Agustus 2016

DR. Dewi Rahayu, MP

  "A good example is the best sermon" . Teladan yang baik merupakan sebaik-baik nasehat. Memberikan teladan memang lebih sulit dari pada hanya sekedar memberi nasehat, Banyak orang yang dapat memberikan nasehat tapi sedikit yang mampu memberikan teladan. Dalam lingkup...

Prof. Handry Imansyah, MAM. Ph.D

   Muhammad Handry Imansyah, para mahasiswa dan rekan sejawat biasa memangiilnya dengan pak Handry. Lahir di Banjarmasin pada tanggal 1 April 1960 dalam lingkungan keluarga akademik. Bapaknya dr. Hanafiah merupakan salah satu dokter kenamaan di Banjarmasin.  Kecendrungannya ...

Studi Penelusuran Alumni Magister Ilmu Ekonomi 2016

Rekan alumni Magister Ilmu Ekonomi FEB ULM yang kami hormati. Sebagai upaya kami untuk meningkatkan kualitas program secara berkelanjutan, khususnya dalam peningkatan kualitas pembelajaran dan lulusan di kampus Magister Ilmu Ekonomi FEB ULM yang tercinta. Kami mohon kesediaan Bapak/Ibu dan rekan-rekan alumni dapat meluangkan waktunya untuk mengisi...

Persiapan Reakreditasi Magister Ilmu Ekonomi

Pada tanggal 13 Agustus 2016 bertempat di gedung pasca sarjana Magister Ilmu Ekonomi FEB ULM diadakan rapat borang akreditasi prodi. Rapat ini sendiri merupakan kelanjutan dari pertemuan-pertemuan sebelumnya yang tentunya membahas persiapan reakreditasi prodi MIE FEB ULM Dipimpin oleh DR. H. Rizali, pembahasan draft borang akreditasi dilaksanakan...

Minggu, 13 September 2015

Kejuaraan Olahraga Dies Natalis Unlam ke-57

Untuk dosen dan karyawan di lingkungan Unlam yang ingin memeriahkan acara Dies Natalis Unlam ke-57 dapat mengikuti kegiatan pertandingan olahraga yang meliputi: 1. Badminton 2. Tenis meja 3. Tenis Lapngan 4. Catur Pertandingan dilaksanakan mulai tanggal 17-19 September 2015 Pendaftaran : BAK Unlam Telp 0511-3306694 atau Badmininton dan Tenis...

Sabtu, 23 Mei 2015

Kurikulum Magister Ilmu Ekonomi

  Kurikulum Program Studi Magister Ilmu Ekonomi  Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat SEMESTERMATA KULIAHSKS I1. Ekonomika Mikro3 2. Ekonomika Makro3 3. Ekonometrika3 4. Perencanaan Pembangunan3 II1. Metodologi Penelitian3 2. Teori...

Pengelola Magister Ilmu Ekonomi FEB ULM

 DR. H. Rizali, MP Ketua Prodi  Magister Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas LambungMangkurat Chairul Sa'roni, SE, M.Si Sekretaris Pro...